LPPM Universitas Trisakti
Gedung Syarief Thayeb (M) Lantai XI Kampus A Universitas Trisakti
Jl. Kyai Tapa No.1, Grogol
Jakarta, Indonesia, 11440
Tanggal | Sabtu, 10 September 2022 |
Waktu | 07:00 |
Pada hari Sabtu 10 September 2022 Biro Kastrat Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Trisakti telah menyelenggarakan diskusi publik yang berlabel Medical Usakti Policy Studies (MUPS) yang mengangkat tema “Legalisasi Ganja Medis dalam Kacamata Kedokteran dan Hukum (LIGAMENTUM)” kegiatan ini di laksanakan secara luring di Auditorium Fakultas Kedokteran Universitas Trisakti dan daring via Zoom Meeting yang diikuti ± 290 peserta.
Pada kesempatan diskusi publik ini, Biro Kastrat FK Usakti mengundang tiga pembicara yang terkait dengan tema bahasan, diantaranya:
Acara diakhiri dengan sesi tanya jawab interaktif yang dimoderatori oleh dr. Taufik Supriyana Trisaputra.
Kegiatan diskusi publik ini diselenggarakan secara terbuka dan dilaksanakan setiap tahun, semoga acara ini dapat memberikan gambaran tentang status ganja dalam hukum dan urgensinya dalam dunia kedokteran di indonesia.
Sumber berita dari Mahasiswa FK Usakti